Pantai Pasar Bawah merupakan Objek wisata pantai yang menjadi andalan daerah Bengkulu Selatan,Pantai Pasar Bawah yang berada dalam wilayah kota Manna kurang lebih berjarak tempuh sekitar 3 km dari pusat kota Manna, di sekitar pantai Pasar Bawah ini juga terdapat Kolam renang, lapangan Tennis dan tempat pelelangan ikan.Pantai dengan gelombang sedang ini mempunyai daya tarik tersendiri bagi wisatawan lokal dan Domestik,dan sangat cocok buat liburan akhir pekan bersama keluarga
Taman Rekreasi Tebat Rukis
Taman Merdeka Kota Manna
Gedung Pemuda Kota Manna
Banker Jepang
Taman Makam Pahlawan SEMAKU
Meriam HoniSuit
Seajarah Singkat Meriam Honisuit
Pada tahun 1942 Meriam Honisuit dibawa tentara Jepang ke Kota Manna melalui daerah Pagar Alam di tempatkan di kelurahan Belakang Gedung DPRD Kabupaten Bengkulu Selatan Untuk Pertahana Pantai Pasukan Jepang.
Pada tangal 10 januari 2008, Meriam Honisuit atas kesepakatan Dinas Purbakala Provinsi Jambi dan Pemda Bengkulu Selatan dipindahkan oleh "KODIM 0408/BS" ke Bundaran Jalan Raya Padang Panjang Manna Bengkulu Selataan.
Pada tangal 10 januari 2008, Meriam Honisuit atas kesepakatan Dinas Purbakala Provinsi Jambi dan Pemda Bengkulu Selatan dipindahkan oleh "KODIM 0408/BS" ke Bundaran Jalan Raya Padang Panjang Manna Bengkulu Selataan.
Karakteristik Meriam Honisuit :
1. Nama Meriam : Meriam Honisuit
2. Buatan : Inggris
3. Peninggalan : Zaman Jepang
4. Kaliber : 19.01 Cm
5. Berat Keseluruhan : 2.2 ton
6. Nomor Laras : B.L.O-IN-VIRO
Tempat Pengibaran Bendera Merah Putih Pertama Kalinya
Monumen ini menjadi saksi tempet pertama kal pengibaran bendera Merah Putih Di Kota Bumi Sekundang. Di tuliskan bahwa pengibaran benderah Merah Putih pertama kali di kota Manna pada tanggal 29 September 1945.
Air Terjun Geluguran
Air Terjun Geluguran berada di desa Pino,kecamatan ulu manna, Kabupaten Bengulu Selatan, Provinsi Bengkulu, Indonesia.
Air Terjun Geluguran merupakan salah satu objek wisata yang berupa air terjun dan juga pengunjung dapat mandi disini karena airnya tidak terlalu dalam kurang lebih 2m kedalamannya. Selain menyaksikan air terjun juga dapat menikmati pemandangan alam dari Taman Nasional Bukit Barisan Selatan.
Untuk mencapai lokasi air terjun dapat ditempuh dengan mengunakan kendaraan roda dua maupun roda empat karena letaknya persis di pingir jalan raya yang menghubungkan kota manna ke pagar alam besemah.
Pantai Muara Kedurang
Pantai Muara Kedurang merupakan salah satu Pantai yang menjadi salah satu obyek wisata andalan di kabupaten Bengkulu Selatan. yang Letaknya persis di jalur simpang tiga antara Kota Manna Bengkulu selatan, Jalur lintas barat Sumatera ( arah Padang Guci ) dan wilayah Kedurang. Tempat ini akan sangat ramai di kunjungi oleh muda-mudi terutama yang tinggal di sekitar Daerah kabupaten Bengkulu Selatan terutama pada hari minggu dan hari raya besar seperti Idul Fitri dan Idul Adha.dan juga sangat cocok melepas penat dengan aktifitas seharian.
Suluman Ulu Kedurang
Objek wisata Suluman Ulu Kedurang,letaknya berada di hulu sungai Kedurang, tepatnya di Desa Batu Ampar. Tempat ini baru dapat di capai setelah separuh perjalanannya kita lalui dengan angkutan umum ataupun kendaraan pribadi,sampai desa Palak Siring kemudian dianjutkan dengan berjalan kaki menuju desa Batu Ampar.sangat cocok buat yang suka dengan petualangan
Banyak hal yang dapat di lihat di sini. Pemandangannya yang indah, guanya yang unik dengan sarang burung walletnya, juga ikan - ikannya. Bila di hilir sungai kita menemukan ikan yang dikenal oleh masyarakat sekitar sebagai ikan mungkus berukuran kecil-kecil namun di tempat ini kita akan menemukan ikan mungkus yang ukurannya jauh lebih besar begitu juga dengan sejenis ikan yang sering di sebut Pelus.
Bendungan Air Nipis
Bendungan air nipis adalah sebuah bendungan yang dijadikan tempat kunjungan wisata di Bengkulu Selatan, Bendungan yang dibangun tahun 1986 ini menjadi sasaran kunjungan wisatawan lokal dan memiliki potensi pariwisata yang baik dengan pengolahan yang baik pula tentunya.
Bendungan yang terletak di Seginim Bengkulu Selatan ini
Pantai Muara Kedurang
Pantai Muara Kedurang merupakan salah satu Pantai yang menjadi salah satu obyek wisata andalan di kabupaten Bengkulu Selatan. yang Letaknya persis di jalur simpang tiga antara Kota Manna Bengkulu selatan, Jalur lintas barat Sumatera ( arah Padang Guci ) dan wilayah Kedurang. Tempat ini akan sangat ramai di kunjungi oleh muda-mudi terutama yang tinggal di sekitar Daerah kabupaten Bengkulu Selatan terutama pada hari minggu dan hari raya besar seperti Idul Fitri dan Idul Adha.dan juga sangat cocok melepas penat dengan aktifitas seharian.
Suluman Ulu Kedurang
Objek wisata Suluman Ulu Kedurang,letaknya berada di hulu sungai Kedurang, tepatnya di Desa Batu Ampar. Tempat ini baru dapat di capai setelah separuh perjalanannya kita lalui dengan angkutan umum ataupun kendaraan pribadi,sampai desa Palak Siring kemudian dianjutkan dengan berjalan kaki menuju desa Batu Ampar.sangat cocok buat yang suka dengan petualangan
Banyak hal yang dapat di lihat di sini. Pemandangannya yang indah, guanya yang unik dengan sarang burung walletnya, juga ikan - ikannya. Bila di hilir sungai kita menemukan ikan yang dikenal oleh masyarakat sekitar sebagai ikan mungkus berukuran kecil-kecil namun di tempat ini kita akan menemukan ikan mungkus yang ukurannya jauh lebih besar begitu juga dengan sejenis ikan yang sering di sebut Pelus.
Bendungan Air Nipis
Bendungan air nipis adalah sebuah bendungan yang dijadikan tempat kunjungan wisata di Bengkulu Selatan, Bendungan yang dibangun tahun 1986 ini menjadi sasaran kunjungan wisatawan lokal dan memiliki potensi pariwisata yang baik dengan pengolahan yang baik pula tentunya.
Bendungan yang terletak di Seginim Bengkulu Selatan ini
seginim pic to little
BalasHapusSangat bagus artikelnya, bengkulu selain tempat wisata juga menyimpan sejarah pada masa penjajahan banker jepang salah satunya
BalasHapus